Mengapa Wanita Menangis

Sebelumnya kami sempat posting artikel Ketika Wanita Menangis yang mendapat respon yang sangat bagus. Tak kalah dengan kata kata motivasi pertama tadi, berikut ini artikel Mengapa wanita menangis juga sangat mengena untuk menghilangkan kekerasan terhadap wanita di dunia ini. 


Banyak laki-laki beranggapan bahwa wanita memanfaatkan tangisannya untuk banyak hal tapi ketahuilah

ketika wanita menangis.. itu bukan berarti dia sedang mengeluarkan senjata terampuhnya.. melainkan justru berarti dia sedang mengeluarkan senjata terakhirnya..

ketika wanita menangis.. itu bukan berarti dia tidak berusaha menahannya.. melainkan karena pertahanannya sudah tak mampu lagi membendung air mata..

ketika wanita menangis.. itu bukan karena dia ingin terlihat lemah.. melainkan karena dia sudah tidak sanggup berpura-pura kuat..

Mengapa Wanita Menangis?
Karena wanita juga seorang manusia yang memiliki perasaan.. wanita tidak pernah menuntut banyak pengertian.. kadang wanita terlihat manja, banyak maunya, atau mungkin di mata pria wanita hanyalah makhluk yang menyusahkan.. tapi ketahuilah sahabat anehdidunia.com, Wanita masih tetap berdiri tegar meski pria telah menghantamnya dengan banyak rasa sakit hati yang mendera.. wanita masih tetap seperti orang yang sama ketika pria berusaha pergi dan menghindar lantas datang kembali membawa asa.. meski wanita terlihat tidak peduli, meski wanita terlihat mengacuhkan, tapi percayalah.. jauh di lubuk hatinya.. wanita sejuta doa untuk pria.. karena kita di takdirkan untuk berpasangan, tidak untuk menjalani sendirian..

wanita memang selalu tampak berlebihan dalam mengeksplorasi perasaannya.. itulah mengapa anak selalu terlahir dari rahim kaum wanita.. karena Tuhan ciptakan ruang luas di bawah hati wanita untuk tempat bernaungan hasil hasil cinta kita.. karena ya lagi lagi wanita.. di mana Tuhan mentakdirkan wanita sebagai makhluk yang akan selalu terrlihat lemah di luar, tapi kuat di dalamnya..

Maka ...
Hargailah keberadaan wanita.. sekecil apapun artinya dalam hidup pria.. Sayangi mereka dengan sepenuh hati kalian.


sumber:http://sourceflame.blogspot.com/2011/09/alasan-wanita-menangis.html
Tag : Motivasi

Artikel Menarik Lainnya

  • Ibuku MalaikatkuIbuku MalaikatkuMalaikat merupakan ciptaan Tuhan untuk membantu para manusia di bumi untuk menghindari gangguan yang akan diterima manusia. Namun …
  • Kebohongan Seorang Ibu Untuk RenunganKebohongan Seorang Ibu Untuk RenunganKebohongan seorang Ibu yang kami dapatkan ini adalah suatu cerita yang menggugah hati bagi pembacanya. Semoga cinta anda sahabat a…
  • Mengapa Wanita MenangisMengapa Wanita MenangisSebelumnya kami sempat posting artikel Ketika Wanita Menangis yang mendapat respon yang sangat bagus. Tak kalah dengan kata kata m…
  • Jalan Kaki Jinakkan PenyakitJalan Kaki Jinakkan PenyakitSering kita melihat di pedesaan bahwa orang tua disana sangat gesit dan kuat, bayangkan saja jika kita melihat nenek umur 70 tahun…
  • Penyesalan Mendalam Sang Calon IbuPenyesalan Mendalam Sang Calon IbuSedih marah dan terharu saya rasakan saat membaca sebuah thread dikaskus yang katanya bercerita tentang kisah nyata pengalamannya …
  • Bahagia Itu Sederhana Dan SimpelBahagia Itu Sederhana Dan SimpelSebelumnya saya ucapkan terimakasih buat yang telah membuat foto kebahagiaan ini yang saya temui di google dan handphone saya. Sun…
  • Ingin Sukses, Hilangkan Pikiran IniIngin Sukses, Hilangkan Pikiran IniKunci Hidup Sukses itu ada di dalam diri kita sendiri, Kitalah yang menuntun kesuksesan kita dalam mencapai sesuatu. Sahabat anehd…
  • Untuk Hidung Belang Dan Mata KeranjangUntuk Hidung Belang Dan Mata KeranjangSaat kita mendengar atau mengucapkan kata mata keranjang atau hidung belang, kadang kita hanya memperkirakan artinya yaitu sesoran…
  • Sosrokartono Sang Jenius Masa PenjajahanSosrokartono Sang Jenius Masa PenjajahanSebenarnya karya anak bangsa kita banyak yang terkenal di negeri orang, seperti teknik pembuatan jembatan, emansipasi wanita yang …
  • Bentuk Payudara Dan Sifat WanitaBentuk Payudara Dan Sifat WanitaTidak hanya terkenal dibidang fengshui, budaya Tionghoa juga dikenal dengan berbagai seni meramal bahkan bagian tubuh seseorang ju…